Lowongan Kerja BUMN Februari 2021, PT Geo Dipa Energi Buka Kesempatan untuk Minimal S1

- 12 Februari 2021, 10:25 WIB
Ilustrasi lowongan kerja.
Ilustrasi lowongan kerja. //Pixabay/Tumisu

 

PORTAL PROBOLINGGO - PT Geo Dipa Energi (Persero) merupakan sebuah badan usaha milik negara (BUMN) Indonesia yang bermarkas di Jakarta.

Perusahaan ini didirikan pada tahun 2002 sebagai bentuk joint venture antara Pertamina dan PLN, awalnya untuk mengoperasikan Unit 1 PLTP Dieng.

Pada tahun 2011, Pertamina menyerahkan 66,67% saham Geo Dipa Energi yang dipegangnya kepada pemerintah Indonesia, sehingga perusahaan ini resmi menyandang status Persero.

Baca Juga: Imlek dan Gus Dur: Saat Gus Dur Meminta Tahun Baru Imlek Nasional Pertama Diadakan 2 Kali

Dikutip dari Wikipedia, pada tahun 2014, perusahaan ini resmi mengoperasikan Unit 1 PLTP Patuha.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari laman resmi PT Geo Dipa Energi, berikut ini adalah beberapa lowongan pekerjaan yang tersedia.

1. Steam Field Operation Staff

- S1 Teknik Mesin atau Perminyakan
- Memiliki pengalaman Min. 2 tahun di lingkup pekerjaan yang sama
- Memiliki pengetahuan tentang operasional panas bumi
- Bersedia ditempatkan di wilayah kerja Patuha atau Dieng
- Memastikan pengoperasian sumur produksi, sumur injeksi, gathering system dan brine system sesuai dengan standar operating procedures (SOP) untuk memastikan tercapainya target produksi harian

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x