5 Bisnis Makanan Berikut Bisa Dijadikan Ide Berinovasi Saat Terima BLT UMKM, Mulai Seblak Hingga Frozen Food

- 26 Februari 2021, 13:10 WIB
Ilustrasi Seblak.
Ilustrasi Seblak. /Tangkap layar YouTube.com/Jessica Jane

4. Keripik

Keripik merupakan camilan yang banyak di sukai masyarakat Indonesia, tanpa ngemil apalagi ketika sedang menonton televisi seperti ada yang kurang.

Baca Juga: Universitas Brawijaya Ranking Kelima dalam Kategori PTN Terbaik di Indonesia Menurut Webometrics

Baca Juga: Spoiler The Penthouse 2 Episode 3 yang Tayang Besok, Joo Dan Tae dan Cheon Seo Jin Murka, Ada Apa?

Anda dapat mencoba usaha makanan keripik, mulai dari keripik singkong beserta olahannya, keripik pisang, keripik kentang atau aneka keripik lainnya seperti pelepah pisang atau keripik tahu.

Prosesnya yang digoreng membuat keripik menjadi makanan yang awet dan tahan lama sehingga cocok untuk inovasi usaha makanan di tahun 2021.

Buatlah brand dan packaging yang menarik untuk menarik minat banyak orang tertarik untuk mencobanya.

Baca Juga: Resep Kue Lidah Kucing, Beserta Tips Enak dan Renyah

Baca Juga: 5 Trik Jitu Memilih Selimut yang Hangat dan Nyaman, Tak Harus Selalu Mahal

Jangan lupa untuk memanfaatkan marketplace dan sosial media agar dapat menjangkau lebih banyak konsumen.

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Potensi Bisnis


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x