4 Fakta Kurama yang Jarang Diketahui Fans Naruto-Boruto, Kyuubi Legendaris yang Berkorban di Boruto chapter 55

- 19 Februari 2021, 06:50 WIB
naruto dan minato saat PDSIV
naruto dan minato saat PDSIV /dok. comicbook

Kemudian Kurama di segel di tubuh Kushina Uzumaki hingga pada invasi Obito ke Konoha yang emmaksa Kurama untuk mengauk di Konoha.

Baca Juga: Hujan Deras Merendam Jalur KRL di Stasiun Tebet, KAI Commuter Lakukan Rekayasa Perjalanan

Demi menyelamatkan seluruh penduduk, Hokage keempat, Minato Namikaze akhirnya menyegel sebagian cakra Kurama ke tubuh anaknya, yakni Naruto.

Namun Minato dan Kushina terbunuh saat melindungi Naruto yang akan diserang Kurama.

Sejak saat itu, Kurama telah menjadi agian dari Naruto Uzumaki dan keudanya kini menjadi duet Jinhuriki paling kuat di dunia.


2. Kepribadian

kurama
kurama

Kurama dicirikan sebagai individu yang suka geram dan lihai.

Kurama mengungkapkan kebanggaan besar akan kekuatannya, percaya bahwa dirinya adalah yang terkuat dari monster berekor lain karena keyakinannya bahwa kekuatan mereka ditentukan oleh jumlah ekor mereka.

Kurama sangat menghormati Hagoromo Ōtsutsuki, seperti yang ditunjukkan selama masa muda monster berekor bahwa dia sempat meneteskan air mata saat Hagoromo menyampaikan kata-kata terakhirnya kepada mereka.

Halaman:

Editor: David Tomi Anggara

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini