Lirik Lagu Bengawan Solo, Ciptaan Gesang

- 22 Maret 2021, 16:07 WIB
Lirik lagu Jolma Biasa, lagu Batak.
Lirik lagu Jolma Biasa, lagu Batak. /Pixabay/anncapictures

PORTAL PROBOLINGGOLagu Bengawan Solo merupakan lagu keroncong yang diciptakan oleh Gesang.
 
Nama asli dari mbah Gesang adalah Gesang Martohartono, yang lahir di Surakarta pada tanggal 1 Oktober 1917. Mbah Gesang adalah maestro keroncong Indonesia.
 
Lagu Bengawan Solo ini adalah lagu yang mengantarkan mbah Gesang berkeliling dunia, lagu yang terkenal di Asia ini telah diterjemahkan ke dalam 13 bahasa. Termasuk bahasa Inggris, Rusia, Jepang dan Tionghoa.
 
 
Dikutip dari Youtube Lirik lagu oleh Portal Probolinggo, begini lirik lagu  Bengawan Solo
 
Bengawan Solo
Riwayatmu ini
Sedari dulu jadi
Perhatian insani
 
**
Musim kemarau
Tak seberapa airmu
Dimusim hujan air
Meluap sampai jauh
 
Mata airmu dari Solo
Terkurung gunung Seribu
Air mengalir sampai jauh
Akhirnya ke laut
 
Itu perahu
Riwayatmu dulu
Kaum pedagang selalu
Naik itu perahu
 
Kembali ke **
 
.***

Editor: Elita Sitorini


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x