5 Rekomendasi Film Sci-Fi Terbaik, Banyak Adegan Seru dan Bikin Takjub

- 15 Oktober 2020, 16:38 WIB
Salah satu adegan dalam Snowpiercer, film bergenre Sci-Fi.
Salah satu adegan dalam Snowpiercer, film bergenre Sci-Fi. /Tangkapan layar Youtube.com/ TNT.

PORTAL PROBOLINGGO - Sci-Fi merupakan film yang menceritakan tentang fiksi yang didasarkan pada sains atau ilmu pengetahuan.

Film dengan genre Science Fiction atau Sci-Fi tidak hanya bercerita tentang teknologi dan masa depan.

Fiksi yang didasarkan pada sains juga mencakup tentang cerita bagaimana kondisi bumi bila ada bencana besae atau bagaimana jika di bumi tidak ada makanan lagi.

Baca Juga: Komisi III DPR RI Memberikan Apresiasi Kinerja Kejaksaan Tinggi Jawa Timur

Menonton film dengan genre ini bisa membawa kita berkhayal tentang kondisi yang digambarkan di film. Kita bisa dibuat kagum, takut, hingga takjub.

Berikut ini merupakan lima film sci-fi paling seru yang layak untuk Anda tonton.

1. The Shape of Water (2017)

Film yang disutradarai oleh Guillermo del Toro ini menceritakan tentang Elisa (Sally Hawkins) seorang gadis bisu yang bekerja di laboratorium rahasia milik pemerintah.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces Hari Ini, Kamis 15 Oktober 2020, Harus Menunggu Hingga Hal-Hal Baik Datang

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Rotten Tomatoes


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x