Kunci Jawaban Kelas 3 SD dan MI Tema 7 Subtema 3 Perkembangan Teknologi, Halaman 189

- 29 April 2021, 20:28 WIB
ilustrasi bermain mobil-mobilan.
ilustrasi bermain mobil-mobilan. /DayronV/pixabay.com/dayronv

Alat dan bahan :
Pisau, gunting, selotip, lem, kardus bekas (bekas kotak sepatu atau yang seukuran), 1 lembar kertas putih polos, penggaris, dan spidol, dan lem.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 3 SD dan MI Tema 7 Subtema 3 Perkembangan Teknologi, Halaman 187

Kegiatan yang dilakukan :
1. Membuat pola pintu mobil di bagian kiri dan kanan kardus kemudian memotongnya seperti pada gambar.

2. Membuat pola kaca depan pada bagian atas kardus dengan ukuran tertentu, kemudian memotong pola tersebut dan melipat potongan ke atas sehingga membentuk kaca.

3. Memotong kertas putih seukuran dengan persegi panjang pada kaca depan lalu Lalu menempelkannya pada bagian kaca depan.

4. melipat Kelebihan kardus pada bagian belakang ke dalam, sehingga membentuk seperti sandaran kursi mobil.***Brigas Cahyono

 

Disclaimer:
1. Konten ini hanya sebagai referensi orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, sebaiknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.***

Halaman:

Editor: Elita Sitorini

Sumber: Portal Jember Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x