5 Rekemondasi Anime dengan Pertarungan Pedang Terbaik

- 10 Oktober 2020, 16:52 WIB
Salah satu adegan pertarungan pedang di anime Fate.
Salah satu adegan pertarungan pedang di anime Fate. /Tangkapan layar Youtube/AniplexUS.

Untuk melakukan pertarungan cawan suci, ketujuh penyihir itu melakukan ritual untuk memanggil ruh pahlawan.

Baca Juga: Buruan Daftar!Bantuan Dana dari Facebook untuk UKM Indonesia, Cek Cara Daftarnya Disini

Ruh pahlawan itu disebut sebagai servan dan memiliki tujuh kelas yang berbeda, yaitu Saber, Lancer, Archer, Rider, Assassin, Caster, dan Berserker.

5. Gintama

Anime Gintama menceritakan jepang pada jaman Edo. Di masa ini diceritakan Jepang kedatangan makhluk luar angkasa yang disebut Amanto.

Tujuan Amanto turun ke bumi ialah untuk menguasainya. Kemudian terjadilah pernah Joui antara para samurai dengan Amanto.

Namun, karena kalah dalam segi tekhnologi samurai dikalahkan. Perang pun dimenangkan oleh oleh Amanto.

Akibat kekalahan tersebut para samurai mengalami penindasan dan dilarang menggunakan pedang. Padahal pedang merupakan jiwa dan semangat mereka.***

Halaman:

Editor: Hari Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x