Inilah 8 Negara Terkaya di Dunia Tahun 2020 Versi IMF, Ada Indonesia?

- 28 Desember 2020, 16:00 WIB
Ibu kota Qatar, Doha.
Ibu kota Qatar, Doha. /Elissar Haidar/unsplash.com/@elissarhaidar

Baca Juga: Jarang Diketahui, Inilah 4 Versi Berbeda Santa Claus di Berbagai Negara

Ketika Zona Euro hanya mengalami pertumbuhan 1,2 persen di tahun 2019, Irlandia mencapai pertumbuhan hingga 5,5 persen, sebagaimana diberitakan PORTAL JEMBER dalam artikel “8 Negara Terkaya di Dunia Tahun 2020, Asia Kuasai Posisi Teratas”. 

  1. Norwegia

Sejak akhir 1960an, perekonomian Norwegia digerakkan oleh minyak. Sebagai penghasil minyak bumi terbesar di Eropa Barat, Norwegia telah memperoleh limpahan keuntungan selama beberapa dekade.

PDB per kapita Norwegia sangat tinggi. Kesenjangan di negara ini pun terendah di dunia sehingga sangat mencerminkan kesejahteraan masyarakatnya.

Baca Juga: Negara Lain Kembangkan dan Uji Vaksin Corona, Australia Justru Akan Produksi Obat Ini

  1. Uni Emirat Arab

Awalnya, Uni Emirat Arab mengandalkan pertanian, perikanan, dan perdagangan. Di akhir tahun 1950an, Uni Emirat Arab beralih pada sektor minyak.

Saat ini, penduduk Uni Emirat Arab menjadi masyarakat kosmopolitan dengan kekayaan yang besar. Tak heran jika Uni Emirat Arab masuk dalam daftar negara terkaya di dunia.***(Lulu Lukyani/PORTAL JEMBER)

Halaman:

Editor: Lulu Lukyani

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x