Rafael Nadal, LeBron James, dan Naomi Osaka Dinominasikan dalam Laureus World Sport Awards 2021

- 25 Februari 2021, 07:00 WIB
Rafael Nadal.
Rafael Nadal. /Antara

1. Laureus World Sportsman of the Year Award

- Joshua Cheptegei (Uganda) Atletik – mematahkan rekor dunia di track 5,000 and 10,000 metres pada 2020.
- Armand Duplantis (Swedia) Atletik – memecahkan rekor dunia pole vault pada 2020.
- Lewis Hamilton (Inggris) Balap Mobil F1 – menyamai rekor juara tujuh kali Michael Schumacher di ajang Formula One.
- LeBron James (Amerika Serikat) Basket – pemain bintang LA Lakers, memenangkan gelar NBA keempat dan menjadi Finals MVP Award untuk keempat kalinya.
- Robert Lewandowski (Polandia) Sepak Bola – mencetak 55 gol dan berhasil memenangkan juara Liga Champions dan Liga Jerman bersama Bayern Munchen; Pemain Terbaik FIFA dan UEFA 2020.
- Rafael Nadal (Spanyol) Tenis – memenangkan gelar juara ketiga belas di Prancis Terbuka; menyamai capaian karir Roger Federer dengan mengantongi total dua puluh gelar juara Grand Slam.

Baca Juga: Tayang 3 Maret, Drama Korea 'Mouse' Bagikan Poster Terbaru, Perlihatkan Hubungan Masing-masing Karakter

2. Laureus World Sportswoman of the Year Award

- Anna van der Breggen (Belanda) Sepeda - memenangkan road race dan time trial di Kejuaraan Dunia.
- Federica Brignone (Italia) Ski – Wanita Italia pertama yang memenangkan Overall World Cup
- Brigid Kosgei (Kenya) Atletik – memenangkan rescheduled London Marathon dengan catatan waktu lebih dari tiga menit
- Naomi Osaka (Jepang) Tenis - memenangkan gelar Amerika Terbuka kedua, gelar Grand Slam ketika di usia 22 tahun.
- Wendie Renard (Prancis) Sepak Bola - Kapten klub Lyon yang berhasil memenangkan lima kali Liga Champions Wanita selama lima kali berturut-turut.
- Breanna Stewart (Amerika Serikat) Basket – membawa Seattle Storm ke WNBA Championship, dan memenangkan Finals MVP award.

Baca Juga: Lirik Ayam Den Lapeh dari Sumatra Barat Minangkabau, Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia dan Maknanya

3. Laureus World Team of the Year Award

- Tim Rugby Pria Argentina - mencicipi kemenangan pertama kali melawan juara tiga kali All Blacks.
- Bayern Munchen (Jerman) Sepak Bola – menjuarai Liga Champions Eropa, Liga Jerman, serta Piala Liga dalam satu musim.
- Kansas City Chiefs (Amerika Serikat) American Football - memenangkan Super Bowl pertama sejak 1970.
- Liverpool (Inggris) Sepak Bola – memenangkan titel juara Liga Inggris pertama setelah 30 tahun.
- Los Angeles Lakers (Amerika Serikat) Basket – memenangkan gelar juara NBA ketujuh belas.
- Mercedes-AMG Petronas Formula One Team (Jerman) - membukukan rekor juara Constructors’ Championship tujuh tahun musim berturut-turut.

Baca Juga: Berantas Korupsi, KPK Lantik 11 Jaksa Penuntut Umum dari Kejaksaan Agung

4. Laureus World Breakthrough of the Year Award

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x