Daftar Jurusan di Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) 2021, Cocok Buat yang Ingin Jadi Guru

18 Februari 2021, 17:45 WIB
Ilustrasi mahasiswa. /Pixabay/StartupStockPhotos

PORTAL PROBOLINGGO – Bagi yang berminat menekuni profesi sebagai guru, Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) menawarkan banyak sekali jurusan pendidikan yang akan menempa mahasiswa menjadi calon pendidik berkualitas.

Jurusan di UPI juga terbuka bagi para calon mahasiswa yang ingin mempelajari ilmu non-pendidikan. Misalnya, Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (FPIPS) membuka jurusan Manajemen Resort & Leisure, Manajemen Pemasaran Pariwisata, dan Manajemen Industri Katering.

Jadi, bagi yang tidak berminat menjalani profesi guru, tetap bisa mengambil jurusan di UPI, sebagaimana diberitakan PORTAL JEMBER dalam artikel “Daftar Lengkap Jurusan di UPI 2021, Ada Pendidikan Bahasa Korea hingga Manajemen Resort”. 

Baca Juga: 9 Jurusan di UGM dengan Daya Tampung Terbanyak untuk SNMPTN 2021, Ternyata Ada Kedokteran Hingga Psikologi

Jika tertarik untuk menggeluti bidang pendidikan, berikut adalah daftar lengkap jurusan di UPI, dilansir dari laman resmi UPI:

  1. Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP)

- Bimbingan dan Konseling

- Administrasi Pendidikan

- Pendidikan Luar Sekolah

- Pendidikan Luar Biasa

- Teknologi Pendidikan

- PGSD Bumi Siliwangi

- PGPAUD Bumi Siliwangi

- Psikologi

- Perpustakaan dan Informasi

Baca Juga: Referensi SNMPTN, Simak 7 Perguruan Tinggi Negeri dengan Jurusan Ilmu Komputer Terbaik di Indonesia 2021

  1. Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial (FPIPS)

- Pendidikan Kewarganegaraan

- Pendidikan Sejarah

- Pendidikan Geografi

- Ilmu Pendidikan Agama Islam

- Manajemen Resort & Leisure

- Manajemen Pemasaran Pariwisata

- Manajemen Industri Katering

- Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial

- Ilmu Komunikasi

- Pendidikan Sosiologi

Baca Juga: 4 Universitas dengan Jurusan Ilmu Komunikasi Terbaik di Indonesia Versi WUR 2021

  1. Fakultas Pendidikan Bahasa dan Sastra (FPBS)

- Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

- Pendidikan Bahasa Daerah

- Pendidikan Bahasa Inggris

- Pendidikan Bahasa Arab

- Pendidikan Bahasa Jerman

- Pendidikan Bahasa Jepang

- Pendidikan Bahasa Perancis

- Pendidikan Bahasa Korea

- Bahasa dan Sastra Indonesia

- Bahasa dan Sastra Inggris

Baca Juga: Daftar Lengkap Jurusan di Universitas Brawijaya (UB) Malang, Beserta Nilai Passing Grade untuk SNMPTN 2021

  1. Fakultas Pendidikan Seni dan Desain (FPSD)

- Pendidikan Seni Rupa dan Kerajinan

- Pendidikan Seni Tari

- Pendidikan Seni Musik

  1. Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA)

- Pendidikan Matematika

- Pendidikan Fisika

- Pendidikan Biologi

- Pendidikan Kimia

- Pendidikan Ilmu Komputer

- Matematika

- Fisika

- Kimia

- Ilmu Komputer

- Ilmu Pengetahuan Alam (International Program on Science Education – IPSE)

Baca Juga: Daftar Fakultas dan Jurusan S1 di Universitas Negeri Surabaya, Lengkap dengan Akreditasinya

  1. Fakultas Pendidikan Teknologi dan Kejuruan (FPTK)

- Pendidikan Teknik Elektro

- Pendidikan Teknik Mesin

- Pendidikan Teknik Sipil

- Pendidikan Teknik Arsitektur

- Pendidikan Teknologi Agroindustri

- Pendidikan Kesejahteraan Keluarga

- Pendidikan Tata Busana

- Teknik Elektro

Baca Juga: Daftar Fakultas dan Jurusan S1 UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta

  1. Fakultas Pendidikan Olahraga dan Kesehatan (FPOK)

- Pendidikan Kepelatihan Olahraga

- Pendidikan Kesehatan dan Rekreasi

- Pendidikan Jasmani, Kesehatan, dan Rekreasi

  1. Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis (FPEB)

- Manajemen

- Akuntansi

- Pendidikan Akuntansi

- Pendidikan Manajemen Bisnis

- Pendidikan Manajemen Perkantoran

- Pendidikan Ekonomi dan Koperasi

- Ilmu Ekonomi dan Keuangan Islam.***(Lulu Lukyani/PORTAL JEMBER)

Editor: Lulu Lukyani

Sumber: Portal Jember

Tags

Terkini

Terpopuler