15 Media Online yang Menerima Tulisan Cerpen, Esai, Resensi, dan Puisi, Lengkap dengan Alamat dan Honor

- 7 Februari 2021, 17:53 WIB
Ilustrasi menulis
Ilustrasi menulis /PIXABAY.com/StokSnap

PORTAL PROBOLINGGO - Era digital rupanya turut membuka peluang untuk mengekspresikan gagasan melalui tulisan.

Jika dahulu ruang hanya terbatas pada koran, kini fungsi tersebut sedikit banyak diambil alih media-media online yang semakin bertumbuh.

Tulisan yang dapat dikirimkan pun lebih beragam, mulai dari sastra, artikel ringan, esai budaya, hingga catatan perjalanan.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut 15 media online yang menerima tulisan berupa cerpen, esai, resensi, dan puisi.

Baca Juga: Mau Kirim Tulisan ke Koran? Cek Alamat Redaksi Koran-Koran Indonesia Berikut

1. Kompas.id

Kompas.id merupakan versi daring harian Kompas. Meski demikian, setiap pekan kompas.id menampilkan 2 cerita pendek yang berbeda dengan versi koran. Proses kurasinya pun tak seketat versi cetak.

Alamat redaksi: [email protected] atau [email protected]

Honorarium: Rp200.000 - Rp250.000.

Halaman:

Editor: Hari Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x