10 Jurusan Paling Favorit Unsoed Purwokerto, Ada Kesehatan Masyarakat Hingga Administrasi Negara

- 23 Februari 2021, 15:44 WIB
Ilustrasi Mahasiswa Unsoed Purwokerto
Ilustrasi Mahasiswa Unsoed Purwokerto /if.unsoed.ac.id/

PORTAL PROBOLINGGO - Berkuliah di Perguruan Tinggi Negeri (PTN) merupakan impian sebagian masyakarat Indonesia.

Umumnya, seseorang akan mengikuti Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN), dan bila tidak lolos, mereka yang masih ingin masuk ke PTN favorit tentu akan menocba peruntungan melalui Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN).

Bagi yang ingin berkuliah di Jawa Tengah, Universitas Jenderal Soedirman (Unisoed) di Purwokerto menjadi salah satu pilihan yang baik untuk dipertimbangkan.

Baca Juga: Surah An Naba Ayat 11-20 Arab, Latin dan Terjemahan Bahasa Indonesia

Untuk jenjang S1, Unsoed memiliki puluhan jurusan yang terbagi dalam peminatan Saintek dan Sosial Humaniora (Soshum).

Dari jumlah itu, ada beberapa jurusan yang menjadi favorit para pendaftar atau calon mahasiswa dengan berbagai alasan.

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut adalah daftar jurusan di Unsoed yang menjadi favorit para calon mahasiswa.

Baca Juga: Biodata Aurel Hermansyah, Pasangan Atta Halilintar

Peminatan Saintek

1. Pendidikan Dokter

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini