Daya Tampung 19 Program Studi Saintek Universitas Negeri Jakarta di SBMPTN 2021 Beserta Peminat 2020

- 23 Maret 2021, 16:55 WIB
Kampus Universitas Negeri Jakarta
Kampus Universitas Negeri Jakarta / /Tangkap layar kanal Youtube Universitas Negeri Jakarta

 

PORTAL PROBOLINGGO - Universitas Negeri Jakarta (UNJ) merupakan salah satu universitas negeri yang menjadi pilihan para siswa-siswi saat Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN).

Sebelum mendaftar pada SBMPTN 2021 dan ingin mengambil pendidikan di UNJ maka harus menentukan jurusan apa yang ingin diambil.

Untuk rumpun Sosial Humaniora (Soshum), UNJ memiliki 43 Prodi Soshum. Apa saja jurusan itu? Namun sebelumnya simak dulu daya tampung UNJ pada SBMPTN 2021 untuk prodi soshum, berikut peminat pada SBMPTN 2020.

Baca Juga: 11 Jenis Jam Tangan yang Perlu Kamu Tahu, Cerdas Sebelum Membeli

Adapun informasi dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari laman Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT).

Prodi Saintek di UNJ :

1. Pendidikan Matematika

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 415

2. Pendidikan Fisika

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 168

3. Pendidikan Kimia

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 217

4. Pendidikan Biologi

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 365

Baca Juga: Mengenal Efek Nocebo: Fenomena Psikologis yang Dikatakan Deddy Corbuzier Terhadap Ramalan Mbak You

5. Matematika

Daya tampung: 18

Peminat 2020: 316

6. Fisika

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 106

7. Kimia

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 393

8. Biologi

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 444

9. Pendidikan Vokasional Teknik Elektro

Daya tampung: 32

Peminat 2020: 236

Baca Juga: Ramalan Zodiak 23 Maret 2021 Capricorn, Aquarius dan Pisces: Sifat Percaya Dirimu Akan Dominan Sepanjang Hari

10. Pendidikan Vokasional Teknik Mesin

Daya tampung: 41

Peminat 2020: 157

11. Pendidikan Vokasional Konstruksi Bangunan

Daya tampung: 41

Peminat 2020: 216

12. Ilmu Keolahragaan

Daya tampung: 36

Peminat 2020: 114

13. Pendidikan Informatika

Daya tampung: 41

Peminat 2020: 828

14. Pendidikan Vokasional Teknik Elektronika

Daya tampung: 35

Peminat 2020: 107

15. Ilmu Komputer

Daya tampung: 18

Peminat 2020: 498

Baca Juga: 10 Tips Agar Ibu Hamil Tetap Fit Saat Bekerja, Menurut Kemnaker

16. Statistika

Daya tampung: 18

Peminat 2020: 470

17. Rekayasa Keselamatan Kebakaran

Daya tampung: 18

Peminat 2020: 154

18. Teknik Mesin

Daya tampung: 18

Peminat 2020: 726

19. Sistem dan Teknologi Informasi

Daya tampung: 21

Peminat 2020: 768

***

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini