Referensi UTBK SBMPTN 2021, Ini 17 Jurusan Sepi Peminat Tapi Punya Peluang Kerja dan Gaji Tinggi Usai Lulus

- 25 Maret 2021, 06:55 WIB
Strategi memilih jurusan di SNMPTN 2021.
Strategi memilih jurusan di SNMPTN 2021. /DOK. PIKIRAN RAKYAT/

Dimana setiap ada lowongan kerja PNS, jurusan ini juga selalu sepi pendaftar.

Klaian juga bsi amembuka tempat praktik sendiri setelah lulus dengan mengurus surat izin terlebih dahulu atau bergabung ke perushaan/ agensi yang membuka lowongan ini.

Dalam dunia olahraga, fisioterapis sangat amat diperlukan, jadi jangan khawatir bingung setelah lulus.

 

8. Ilmu Astronomi

Lulusan jurusan ini bisa menjadi seorang astronom, peneliti dan bidang pengembangan, dosen, hingga pegawai instansi pemerintah maupun swasta.

Kalian juga bisa berkarir di Lapan, BMKG, LIPI, dan sebagainya.

 

9. Teknik Perkapalan

Lulusan jurusan ini berpeluang bekerja di tempat yang menyediakan pembangunan kapal, pemeliharaan kapal, pemeliharaan dan reparasi peralatan lepas pantai, jasa konstruksi dan rekayasa, dan sebagainya.

Halaman:

Editor: David Tomi Anggara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini