Komponen Biaya Beasiswa LPDP 2020, dari Biaya Pendaftaran hingga Tunjangan Keluarga

- 7 Oktober 2020, 15:35 WIB
Beasiswa LPDP
Beasiswa LPDP /Instagram @lpdp_ri/

 

PORTAL PROBOLINGGO - Lembaga Pengelolaan Dana Pendidikan (LPDP) akhirnya membuka pendaftaran beasiswa untuk masyarakat Indonesia pada tanggal 6 Oktober 2020.

Sedikit berbeda dari biasanya, LPDP hanya membuka dua macam beasiswa. Yakni, beasiswa pendidik dan beasiswa perguruan tinggi utama di dunia (PTUD).

Seperti yang banyak diketahui, LPDP akan memberikan biaya pada penerima beasiswa. Baik biaya pendidikan atau biaya pendukung.

Baca Juga: Inilah Alasan Najwa Shihab Membuat Tayangan Wawancara Kursi Kosong untuk Menteri Kesehatan Terawan

Dilansir Portal Probolinggo dari laman resmi beasiswalpdp.kemenkeu.go.id berikut ini komponen biaya yang akan didapatkan oleh penerima beasiswa pendidik dan beasiswa PTUD.

Beasiswa Pendidik

Komponen biaya pendidikan:

1. Biaya pendaftaran

2. Biaya SPP/Tuition Fee

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: LPDP.KEMENKEU.GO.ID


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x