Mahasiswa Akuntansi FEB Universitas Jember Gelar Lomba dan Seminar, Tetap Produktif Di Era Pandemi

- 11 Oktober 2020, 16:30 WIB
Semangat Produktif di Era New Normal, HMJA FEB UNEJ Gelar Lomba Akuntansi Nasional Secara Daring/ Tangkapan layar peserta lomba dok. HMJA
Semangat Produktif di Era New Normal, HMJA FEB UNEJ Gelar Lomba Akuntansi Nasional Secara Daring/ Tangkapan layar peserta lomba dok. HMJA /tangkapan layar peserta lomba dok. HMJA/

"Meskipun digelar secara daring, euforianya kami upayakan tetap sama seperti ketika lomba tatap muka. Bahkan, peserta tahun ini lebih luas jangkauannya dari JAFa tahun sebelumnya," kata mahasiswi semester 5 S-1 akuntansi Universitas Jember itu.

Baca Juga: Harga Emas Antam, Antam Retro, dan Antam Batik Minggu 11 Oktober 2020 di Pegadaian

Sebagai penutupan JAFa 2020 tahun ini, juga diadakan seminar nasional dengan tema 'Optimizing The Role of Accountants in New Normal Era'. Seminar itu menghadirkan akademisi, praktisi, dan akuntan profesional sebagai narasumber. Serupa dengan lomba, seminar dilangsungkan menggunakan media zoom dan diikuti hampir 1000 peserta. ***

 

Halaman:

Editor: Elita Sitorini


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini