Bisa Jadi Pembersih Daun Tanaman Hias dan Dressing, Inilah Resep Mayones Homemade

- 23 Desember 2020, 08:12 WIB
Ilustrasi mayonaise.
Ilustrasi mayonaise. /pixabay.com/Sara Cervera

 


PORTAL PROBOLINGGO - Mayonaise merupakan bahan yang umum digunakan sebagai dressing atau toping berbagai makanan seperti salad, takoyaki, pizza, dan aneka makanan lainnya.

Namun ternyata, mayonaise juga bisa digunakan untuk membersihkan daun tanaman hias, salah satunya anggrek yang bisa membuat daun menjadi mengkilap.

Umumnya, mayonaise pabrikan akan ditambahin beraneka bahan kimia yang kurang baik bagi tubuh maupun tanaman seperti pewarna, pengawet, dan lain-lain.

Baca Juga: Hari Ibu, Sri Mulyani Sebut Orang Penting di UNNES Ini Sebagai Sosok Yang Menginspirasinya

Dengan demikian, ada baiknya membuat mayonaise sendiri di rumah baik untuk dressing maupun membersihkan daun tanaman hias.

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut cara mudah membuat mayonaise homemade.

Baca Juga: Closing and Awarding Imaji Academy: dari Pembagian Rapot hingga Unjuk Kreasi Anak

Bahan-bahan:

-  1 sendok makan mustard 

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini