Miliki Julukan Janda Bolong yang Tak Bolong, Berikut Tips Merawat Monstera Peru

- 24 Desember 2020, 17:15 WIB
Ilustrasi tanaman hias indoor.
Ilustrasi tanaman hias indoor. /Pixabay

1. Tempatkan Monstera Peru di tempat yang mendapat banyak cahaya. Sebaiknya Monstera Peru hanya terpapar langsung oleh cahaya matahari maksimal 1 jam. Setelahnya, letakkan di tempat yang tidak terkena cahaya langsung agar tanaman tidak rusak.

2. Berilah pupuk pada musim kemarau atau semi (negara 4 musim) dengan pupuk NPK komposisi seimbang plus yang memiliki kandungan magnesium di dalamnya.

Baca Juga: Aglonema Harlequin, Tanaman Hias dengan Daun Berwarna Cantik yang Pernah Terjual Ratusan Juta Rupiah

3. Siram Monstera Peru dalam keadaan benar-benar kering agar akarnya tidak membusuk. Untuk memastikannya, cukup tekan media tanam hingga cukup dalam. Jika benar-benar kering, maka itulah waktu tepat untuk menyiram tanaman.

4. Untuk membuatnya tetap mengkilap, usahakan untuk rutin mengelap daun dengan tisu atau kain menggunakan media-media pembersih seperti air perasan jeruk, alkohol 70% encer (1:1), atau sabun cuci piring yang diencerkan.

Baca Juga: Popularitas Semakin Besar, Penjualan Album NCT Tembus 5 Juta Copy

5. Untuk membuat Monstera Peru berkembang lebih baik, sebaiknya buatkan tiang atau patok untuk membiarkannya menjalar/membentuk sulurnya.***

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x