Disebut Tanaman Hias Termahal di Dunia, Berikut 10 Jenis Anthurium Berdaun Lebar

- 25 Desember 2020, 18:37 WIB
Tanaman hias Anthurium.
Tanaman hias Anthurium. / Pixabay/RichardMc

Hookeri merupakan salah satu jenis tanaman anthurium yang identik dengan daun yang tipis dan lebar. Selain itu, anthurium hookeri mempunyai bentuk bunga yang lebar dan tinggi, sehingga membuat tanaman hias daun satu ini tampak terlihat gagah.

Saat ini tanaman hias anthurium jenis hookeri banyak diburu oleh pecinta tanaman hias karena sangat cocok untuk dijadikan sebagai dekorasi ruangan di rumah yang bernuansa minimalis atau bergaya Skandinavia.

Baca Juga: Aglonema Lipstik Siam Kerdil? Berikut 4 Penyebabnya Lengkap dengan Solusi

Baca Juga: Jangan Kaget, 3 Jenis Tanaman Hias Ini Diprediksi Turun Harga Secara Drastis

2. Anthurium Jenmanii

Jenis tanaman anthurium jenmanii atau lebih dikenal dengan sebutan jemani merupakan salah satu jenis tanaman hias yang paling banyak diminati oleh masyarakat Indonesia.

Hal itu karena tanaman anthurium jemani memiliki daun yang tampak kokoh, elegan, dan berwibawa. Harga dari tanaman jemani tergolong lebih mahal bila dibandingkan dengan jenis tanaman anthurium lainnya.

3. Anthurium Keris

Jenis anthurium keris mempunyai ciri khas yang sangat identik dengan daun yang bergelombang dan tumbuh memanjang layaknya senjata tradisional Jawa tengah yaitu keris.

Hal yang menarik dari tanaman anthurium jenis keris yaitu jika daun tanaman ini semakin kecil bentuknya, maka akan semakin mahal pula harganya jualnya.

Halaman:

Editor: Hari Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah