5 Manfaat Kayu Manis untuk Tanaman Hias, Usir Hama dan Basmi Jamur Penyebab Penyakit

- 26 Desember 2020, 16:00 WIB
Ilustrasi tanaman hias keladi yang tumbuh sehat karena diberi kayu manis.
Ilustrasi tanaman hias keladi yang tumbuh sehat karena diberi kayu manis. /Pexels/Madison Inouye

PORTAL PROBOLINGGO - Selama ini kayu manis dikenal sebagai rempah yang sering digunakan untuk menambah citarasa pada masakan. Aroma dan rasanya yang unik pun kerap menjadi bahan dasar pembuatan kue.

Selain membuat makanan menjadi lezat, kayu manis juga memiliki segudang khasiat untuk kesehatan tubuh manusia.

Ada banyak resep ramuan herbal yang mencampur kayu manis dan bahan lainnya dengan tujuan mendapat kesehatan yang diinginkan.

Baca Juga: Gawat, Ternyata 6 Makanan Jin Ini Sering Ditemui di Sekitar Kita, Jangan Abaikan!

Akan tetapi, masih belum banyak orang yang tahu, kayu manis pun memiliki manfaat lain, bukan hanya untuk kesehatan manusia tapi juga untuk melindungi tanaman hias dari serangan hama dan penyakit.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari PORTAL JEMBER dalam artikel "Membasmi Jamur dan Mengusir Hama, Inilah 5 Manfaat Kayu Manis untuk Tanaman Hias", inilah 5 manfaat kayu manis untuk tanaman hias:

1. Mengusir nyamuk

Manfaat kayu manis untuk tanaman hias yang pertama adalah mengusir nyamuk. Keberadaan hewan yang dianggap pengganggu ini bisa berdampak buruk bagi tanaman hias.

Baca Juga: Redakan Asam Urat, Tekanan Darah Tinggi , hingga Diabetes, Ini Manfaat Cuka Apel yang Luar Biasa

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini