5 Jenis Aglonema yang Dipercaya Membawa Keberuntungan, Ada Aglonema Silver Queen

- 27 Desember 2020, 08:39 WIB
Aglonema Silver Queen.
Aglonema Silver Queen. /Tangkap layar YouTube.com/INFORMATION

PORTAL PROBOLINGGO - Aglonema merupakan salah satu jenis tanaman hias yang sedang populer dan naik daun untuk dimiliki saat ini.

Aglonema atau yang akrab dijuluki Sri Rejeki merupakan tanaman terbaik untuk para pemula, atau bagi mereka yang sibuk beraktifitas di luar rumah.

Pasalnya, tanaman ini mampu tumbuh kokoh dan toleran di hampir setiap kondisi dalam ruangan.

Baca Juga: Berikut Cara Merawat dan Menyuburkan Keladi Red Stardust yang Benar, Jangan Asal Siram!

Selain itu, tanaman yang satu ini ternyata dianggap mampu mendatangkan keberuntungan bagi siapapun yang memilikinya.

Aglonema sudah lama diyakini oleh masyarat Filipina dan China bahwa mampu mendatangkan hoki. Tak heran jika sekarang banyak orang yang mulai mencari dan memeliharanya.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut 5 jenis Aglonema yang dipercaya membawa keberuntungan:

1. Aglonema Widuri Merah

Aglonema Widuri Merah memiliki ciri khas yakni daunnya yang berwarna kuning dan hijau. Kemudian ada sedikit penambahan warna merah mudah cerah di bagian tulangnya. Ciri khas lainya bisa anda lihat pada bentuk daunnya.

Halaman:

Editor: Hari Setiawan


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah