Hanya Gunakan Teknik Pemangkasan Tepat Ini, Janda Bolong Jadi Rimbun dan Semakin Banyak

- 28 Desember 2020, 11:45 WIB
Tanaman hias janda bolong.
Tanaman hias janda bolong. /Indoor Garden Nook/

PORTAL PROBOLINGGO – Di era pandemi Covid-19 saat ini, menanam tanaman hias banyak digemari oleh masyarakat.

Salah satu tanaman hias yang memiliki keunikan dan keindahan yang banyak juga disukai adalah janda bolong.

Sisi keunikan tanaman janda bolong ini terletak pada daun-daunnya yang berlubang secara alami.

Berkat keunikannya tersebut, tanaman janda bolong pun banyak dipelihara dan dirawat saat ini.

Baca Juga: 5 Tips Menumbuhkan Tanaman Hias Cryptanthus dalam Rumah

Baca Juga: Inilah Lineup Konser Online 'Culture Humanity' SMTOWN LIVE, ada NCT, Aespa dan Banyak Lagi!

Hal ini dikutip PortalProbolinggo.com dari Kabar Lumajang berjudul Cara Pemangkasan Tanaman Janda Bolong Bikin Rimbun dan Semakin Banyak, Jangan Sampai Salah!

Bahkan, berkat keunikan dan kepopulerannya tersebutlah, tak heran membuat tanaman janda bolong bahkan dihargai dengan jutaan rupiah di beberapa daerah.

Tanaman hias janda bolong sendiri merupakan tanaman merambat yang jika dirawat dengan baik akan menghasilkan daun yang besar dan rimbun.

Halaman:

Editor: Aprilia Tri Wahyu Ningrum

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x