Bikin Sering Juara, Begini 5 Cara Mudah Melatih Ikan Cupang Aduan Supaya Giras dan Galak

- 2 Januari 2021, 15:30 WIB
Ilustrasi melatih ikan cupang agar giras dan galak.
Ilustrasi melatih ikan cupang agar giras dan galak. /Pexels/Stacey Gabrielle Koenitz Rozells

PORTAL PROBOLINGGO - Memelihara ikan cupang kembali menjadi tren saat ini. Bukan hanya untuk diadu, kali ini ikan cupang hias pun banyak diburu untuk mengikuti kontes kecantikan.

Meski begitu, ikan cupang aduan tetap menarik minat banyak orang di Indonesia. Kontes aduan pun masih diselenggarakan di berbagai daerah dengan hadiah yang cukup besar.

Hanya ikan cupang terbaik dan terkuat yang akan keluar sebagai juara. Sisanya, harus kembali ke akuarium dengan penuh luka dan rasa malu.

Baca Juga: Tumbuh Liar di Alam Bebas, 7 Tanaman Cantik Ini Cocok Diletakkan di Dalam Ruangan

Selain genetik, latihan yang diterapkan pun berpengaruh terhadap keganasan dan kegirasan cupang terhadap lawan-lawannya.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari PORTAL JEMBER dalam artikel "Cara Mudah Melatih Ikan Cupang Aduan Biar Galak dan Giras, Bikin Sering Menang", ada banyak persiapan yang harus dilakukan sebelum masuk tahap latihan.

Salah satunya adalah memastikan cupang yang dimiliki adalah cupang aduan bukan cupang hias.

Baca Juga: Begini Cara Mudah Mengatasi Hama pada Tanaman Hias Aglonema, Calathea, Keladi, dan Alokasia

Selain itu, kondisi ikan pun sangat penting. Ikan yang sehat, memiliki sirip yang sempurna, dan warna yang terang merupakan syarat utama.

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x