Ini Gejala Asam Urat yang Patut Diwaspadai, dari Asam Urat Akut hingga Kronis

- 4 Januari 2021, 22:15 WIB
Ilustrasi kaki bengkak karena asam urat.
Ilustrasi kaki bengkak karena asam urat. /Pixabay/ Cnick


PORTAL PROBOLINGGO - Ada berbagai jenis gejala asam urat. Namun, ada beberapa penderita asam urat ternyata tidak menunjukkan gejala.

Hali ini berarti mereka tidak memiliki gejala, meskipun mereka memiliki peningkatan kadar asam urat dalam darah mereka.

Orang-orang ini tidak membutuhkan perawatan. Namun, penderita yang memiliki gejala akut atau kronis membutuhkan pengobatan.

Baca Juga: Tanda-Tanda Mental Kamu Lemah, Salah Satunya Meminta Maaf Berlebihan

Baca Juga: Nyeri Asam Urat Sakit Luar Biasa? Ini Obat Peredanya dari Kimia hingga Herbal dan Pantangan Makanan

Gejala akut datang secara tiba-tiba dan terjadi dalam waktu yang relatif singkat. Gejala kronis adalah akibat serangan asam urat berulang dalam waktu lama.

Berikut gejala asam urat sebagaimana dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari Healthline pada 4 Januari 2021.

Gejala asam urat akut

Nyeri, kemerahan, dan bengkak adalah gejala utama serangan asam urat. Ini bisa terjadi pada malam hari bahkan dapat membangunkan dari tidur.

Tak hanya itu, sentuhan ringan pada persendian pun bisa menyiksa. Bisa jadi sulit untuk bergerak atau menekuk.

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini