Makin Cantik, 4 Tanaman Hias Ini Cocok Digunakan untuk Dekorasi Akuarium Ikan Cupang

- 5 Januari 2021, 15:31 WIB
Ilustrasi Dekorasi Tanaman Hias pada Akuarium Ikan Cupang
Ilustrasi Dekorasi Tanaman Hias pada Akuarium Ikan Cupang /unsplash/Huy Hhan

PORTAL PROBOLINGGO - Tren menanam tanaman hias dan memelihara ikan cupang tengah naik daun selama pandemi Covid 19.

Umumnya sejumlah orang melakukan salah satu di antara keduanya: antara menanam tanaman hias atau memelihara ikan cupang.

Akan tetapi, bukan berarti tak ada cara untuk menggabungkan kedua tren tersebut.

Baca Juga: Jinak dan Kalem, 5 Ikan Ini Bisa Jadi Teman yang Pas untuk Guppy Kesayangan

Anda bisa memelihara ikan cupang sekaligus menambahkan tanaman hias sebagai dekorasi. Di akhir artikel, juga akan ditunjukkan bagaimana cara menambahkan tanaman hias sebagai dekorasi akuarium ikan cupang.

Terdengar menarik? Selain lebih bernilai artistik, bagi ikan cupang, dekorasi tanaman hias akan memberi mereka tempat untuk menjelajah dan bermain-main. Hal ini akan membuat ikan cupang lebih sehat dan tidak mudah stres.

Baca Juga: Daun Tanaman Hias Janda Bolong Layu dan Kuning? Kenali 3 Penyebab dan Cara Mudah Mengobatinya

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari Gardening Know How, berikut 4 tanaman hias yang bisa digunakan sebagai dekorasi akuarium ikan cupang.

1. Pakis Jawa

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Gardening Know How


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini