5 Bumbu Dapur Ini Bisa Lawan Diabetes, Salah Satunya Bawang Merah

- 6 Januari 2021, 18:49 WIB
Ilustrasi Bawang Merah /
Ilustrasi Bawang Merah / // Pixabay / Shutterbug75 /

 

PORTAL PROBOLINGGO - Diabetes merupakan salah satu penyakit mematikan. Efek dari diabetes bisa menimbulkan komplikasi pada organ tubuh lain, seperti penyakit kardiovaskular, gagal ginjal, dan kerusakan saraf.

Meski tak bisa disembuhkan, namun diabetes masih bisa dikendalikan, agar gejala diabetes tak sampai menganggu.

Selain menjaga pola hidup sehat, minum obat, dan terapi insulin, pengobatan alternatif, seperti obat herbal juga masih jadi pilihan sebagian besar masyarakat Indonesia untuk mengatasi diabetes secara alami.

Baca Juga: Top 10 Rating Acara TV Terbaik Rabu 6 Januari 2021, RCTI Duduki 4 Posisi di 5 Besar

Terdapat juga beberapa tumbuhan dan rempah yang biasa digunakan sebagai bumbu dapur untuk mengatasi diabetes.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut 5 bumbu dapur yang mampu melawan diabetes :

1. Kunyit

Kunyit merupakan obat diabetes alami untuk mengendalikan gula darah. Kandungan antioksidannya mampu menurunkan kadar gula darah diabetes turun hampir 18% setelah mengonsumsi 300 mg kunyit setiap harinya.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini