5 Tanaman Hias yang Paling Sulit Dirawat, Mau Mencobanya?

- 11 Januari 2021, 15:45 WIB
Peace Lily, salah satu tanaman hias yang paling sulit dirawat.
Peace Lily, salah satu tanaman hias yang paling sulit dirawat. /Pixabay/MasterTux /Pixabay/MasterTux

Baca Juga: Potret Denise Secret Number yang Ulang Tahun ke-20 Tahun, Semakin Cantik dan Berbakat

Tanaman hias ini memang suka berada di lingkungan yang panas, tetapi kelembapannya pun harus tetap terjaga. Ditambah lagi, para pemilik Boston Fern harus memiliki tempat yang terkena paparan sinar matahari tidak langsung untuk meletakkan tanaman hias ini.

5. Ketapang Biola

Tanaman yang memiliki nama lain yaitu fiddle leaf fig ini membutuhkan sinar matahari yang cerah dan merata agar dapat tumbuh dengan subur dan sehat.

Baca Juga: Pupuk Micin Ampuh Buat Tanaman Hias Keladi Subur dan Kebal Penyakit, Ini Cara Gunakannya

Ketapang Biola juga menyukai lingkungan yang tanah serta udaranya lembap, sehingga tanaman ini tidak boleh sering disiram.*** (Mohammad Syahrial/PORTAL JEMBER)

Halaman:

Editor: Mohammad Syahrial

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x