7 Rekomendasi Pupuk Alami bagi Si Cantik Aglonema

- 22 Januari 2021, 09:51 WIB
Ilustrasi tanaman hias aglonema.
Ilustrasi tanaman hias aglonema. /Pexels/Tiia Pakk

Tak perlu khawatir dengan tingkat keasaman kopi sebab setelah diurai, pH kopi menjadi netral.

Ada 2 cara menggunakan pupuk ampas kopi sebagai pupuk tanaman hias, yakni dengan menaburkannya langsung dan mencampurnya dengan air.

Cara pertama cukup mudah dilakukan. Taburkan ampas kopi langsung di atas tanah atau gali tanah sekitar 2-3 cm dan tanam bubuk kopi di dalamnya.

Baca Juga: Bersihkan Daun Aglonema dengan 3 Bahan Murah Ini, Dijamin Bersih, Sehat, dan Mengkilap

Jika ingin mendapatkan manfaat lebih, ampas kopi juga dapat dicampur dengan daun-daunan kering atau rumput kering.

Hal ini akan semakin membuat bubuk kopi cepat diurai menjadi unsur yang dibutuhkan tanah.

Cara kedua yakni dengan melarutkannya dengan air.

Campurkan sekitar 1 sendok ampas kopi dan air ke dalam gelas berukuran sedang.

Baca Juga: Simak, Benarkah Kulit Telur Bisa Suburkan Tanaman Hias Aglonema?

Biarkan proses fermentasi bekerja sekitar 3-5 hari. Setelah jadi gunakan campuran bubuk kopi dan air tersebut untuk menyiram tanaman hias.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: The Spruce


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah