Cara Sulap Kulit Bawang Jadi Pupuk dan Pestisida Alami untuk Tanaman Hias Aglonema

- 22 Januari 2021, 10:20 WIB
Tanaman hias aglonema.
Tanaman hias aglonema. /Tangkap layar YouTube.com/PASPAL

2. Cacah kulit bawang tersebut hingga menjadi bagian-bagian kecil dan halus. Hal ini dimaksudkan agar proses penguraian lebih cepat terjadi.

3. Masukkan cacahan kulit bawang ke dalam wadah, kemudian tambahkan sedikit potongan kertas koran untuk meminimalisir bau.

Baca Juga: Kreatif dan Murah, Ini Cara Mudah Sulap Gulma atau Tanaman Liar jadi Pupuk bagi Aglonema

4. Disarankan pula menambahkan bahan organik lainnya seperti ampas teh, ampas kopi, atau kulit pisang dengan perbandingan seimbang.

5. Tutup wadah dan biarkan proses fermentasi bekerja selama kurang lebih 5-10 hari.

6. Sekitar 3 hari sekali, buka tutup wadah dan pupuk kulit bawang.

7. Setelah selesai, berikan pupuk kulit bawang kepada Aglonema sekurang-kurangnya 2-4 minggu sekali. ***

 

 

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Gardening Know How


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini