5 Tips Sederhana Agar Tanaman Hias Aglonema Subur dan Cantik di Dalam Ruangan

- 22 Januari 2021, 11:27 WIB
Tanaman hias aglonema.
Tanaman hias aglonema. /Unsplash/David Clode

Dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari Gardening Know How, berikut 5 tips sederhana membuat tanaman hias Aglonema tumbuh subur dan sehat di dalam ruangan.

1. Rutin Bersihkan Daun

Karena diletakkan di dalam ruangan, debu-debu berpotensi menempel pada daun tanaman hias Aglonema.

Baca Juga: 3 Langkah Mudah Atasi Akar Busuk dan Lonyot pada Tanaman Hias Aglonema

Apabila tak dibersihkan, hal ini akan berpengaruh pada proses fotosintesis dan kecantikan daun itu sendiri.

Untuk membersihkan daun Aglonema, caranya sangat mudah. Cukup siapkan kapas halus dan air bersih lalu gosok dengan halus bagian daun Aglonema setiap hari.

Apabila hendak mendapatkan manfaat lebih seperti membuat daunnya semakin mengkilap, tambahkan vitamin B1 (1 kapsul) dalam 1 liter air, lalu gunakan untuk mengelap daun dengan kapas halus.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Obat dan Pupuk yang Ampuh Buat Tanaman Hias Aglonema Subur, Berdaun Lebar dan Cerah

2. Metode Penyiraman

Meskipun tidak tergolong rumit, menyiram secara berlebih (overwatering) tetap bisa membuat tanaman hias Aglonema busuk hingga mati.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Gardening Know How


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x