Tanaman Hias Layu? Cukup Atasi dengan 5 Cara Sederhana Ini

- 26 Januari 2021, 08:47 WIB
Ilustrasi bunga layu
Ilustrasi bunga layu /pixabay/

 

PORTAL PROBOLINGGO - Memelihara tanaman hias masih menjadi hobi yang diminati oleh sebagian masyarakat Indonesia hingga tahun 2021.

Dalam pemeliharaannya, tanaman hias bisa saja menjadi layu karena sebagian orang melakukan kesalahan ketika merawatnya ditambah dengan faktor lainnya.

Namun ternyata, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuat tanaman hias yang layu menjadi subur kembali.

Baca Juga: Johnny Andrean Group Membuka Lowongan Bagi Minimal Lulusan SMK, Cek Persyaratannya

Dikutip dari berbagai sumber, berikut tips untuk mengatasi tanaman hias yang layu.

1. Memindahkan Pot

Pemindahan pot atau repotting tanaman hias yang telah layu atau tidak segar ke dalam pot dengan media tanah baru, ternyata dapat menjadi solusi bagi tanaman tersebut.

Untuk melakukan repotting, gunakanlah pot yang lebih besar sehingga akar tanaman hias dapat tumbuh dan bertahan.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x