Cara Mudah Membedakan Emas Asli dan Palsu, Cukup Sediakan Cairan Ini

- 12 Februari 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi emas.
Ilustrasi emas. /pixabay.com/Istara

PORTAL PROBOLINGGO – Membeli logam mulia seperti emas memang harus hati-hati dan cermat agar tidak tertipu dan rugi.

Oleh sebab itu, membeli emas tidak boleh di toko atau penjual yang belum terpercaya. Lakukan survei terlebih dahulu untuk meminimalisasi risiko kerugian.

Di samping itu, ada juga beberapa cara untuk membedakan emas asli dan emas palsu dengan cara yang mudah.

Baca Juga: Fakta Tahun Baru Imlek 2021, Salah Satunya Tanggal yang Selalu Berubah Setiap Tahun

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari PORTAL JEMBER dalam artikel "5 Cara Membedakan Emas Asli dan Palsu, Bisa Pakai Air dan Cuka", berikut adalah 5 cara membedakan emas asli dan emas palsu:

1. Memeriksa hallmarks

Cara membedakan emas asli dan emas palsu yang pertama dan paling mudah adalah dengan memeriksa hallmarks.

Sebagian besar perhiasan emas memiliki ukiran, misal di bagian dalam cincin, yang menandakan bahwa emas tersebut murni. Jika tertulis 24K, dapat dipastikan bahwa emas tersebut murni.

Baca Juga: Bobby iKON Hentikan Promosi Album Kedua, YG Entertainment: Akan Kami Pertimbangkan

Halaman:

Editor: Lulu Lukyani

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x