Ada Aglonema Hingga Anthurium, 6 Tanaman Hias Ini Bagus Ditanam di Pot Besar, Bisa Percantik Ruang Tamu

- 14 Februari 2021, 21:36 WIB
Ilustrasi Tanaman Hias Keladi Batura.
Ilustrasi Tanaman Hias Keladi Batura. /Tangkap layar YouTube.com/Indo Good News

PORTAL PROBOLINGGO - Merawat tanaman hias menjadi hobi yang digemari oleh sebagian orang di masa pandemi.

Tanaman-tanaman seperti aglonema, keladi, dan janda bolong adalah menjadi pilihan orang-orang yang mulai menggemari tanaman hias karena jenisnya yang beragam dan bentuk daun atau warnanya yang enak dipandang.

Orang-orang dengan lahan atau rumah yang tidak terlalu besar, mungkin akan mengusahakan sedemikian rupa agar koleksi tanaman hiasnya tetap bisa dipajang di lahan yang cukup sempit.

Baca Juga: Raih 850 Juta Tayangan, BTS 'Dynamite' Jadi Video Musik dengan Kategori Tercepat

Baca Juga: Rilis Poster How To Be Thirty, Kang Min Hyuk CNBLUE Akan Beradu Acting dengan Jung In Sun

Namun, beberapa jenis tanaman hias ternyata juga bisa ditempatkan di pot yang besar dan justru terlihat lebih menawan.

Selain karena estetika, menanam tanaman hias di pot besar, memungkinkan daun dan anakan untuk lebih mudah berkembang.

Sebagaimana dikutip PORTAL PROBOLINGGO dari ZONA BANTEN dalam artikel "Beragam Tanaman Hias Cocok Ditanam di Pot Besar, Diantaranya Aglonema dan Keladi", berikut beberapa jenis tanaman hias yang cocok ditanam di dalam pot besar.

Baca Juga: Gagal Nikah dengan Adit Jayusman, Ayu Ting Ting Ungkap Kriteria Suami Idaman. Ini Kriterianya!

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Zona Banten


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x