4 Tips Sederhana Ini agar Gigi Tidak Berlubang, Salah Satunya Bersihkan Gigi dengan Berkumur

- 15 Februari 2021, 10:20 WIB
sikat gigi.
sikat gigi. //pixabay/Martin Slavoljubovski

Fluoride adalah bahan yang penting karena dapat mencegah gigi keropos dengan cara menyingkirkan kuman. Selain itu, fluoride dapat meningkatkan perbaikan enamel sehingga memperkokoh pertahanan enamel dan memberi perlindungan ekstra pada gigi.

3. Bersihkan gigi dengan berkumur

Setelah menyikat gigi dianjurkan berkumur dengan cairan pembersih mulut. Berkumur merupakan cara yang paling baik untuk menghilangkan plak dan bakteri dari dalam mulut.

Baca Juga: Belletron Era Puncaki Klasemen Setelah Tumbangkan Evos Ladies

4. Menghindari makanan yang menyebabkan gigi berlubang

Kurangi makanan yang menyebabkan kerusakan gigi, seperti gula dan karbohidrat yang dapat menyebabkan perubahan gula darah, sehingga terjadi penutupan aliran mineral pada gigi.***

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini