Tetap Cantik Meski di Rumah Aja? Berikut 8 Tips Merawat Kulit Wajah Agar Tetap Terjaga

- 15 Maret 2021, 18:43 WIB
Ilustrasi merawat wajah.
Ilustrasi merawat wajah. // Pexels / Ekaterina Bolovtsova /

 

PORTAL PROBOLINGGO - Bekerja di rumah atau work from home ini menjadi salah satu momen yang cukup menguntungkan bagi karyawan perempuan.

Selain tidak perlu berpergian naik transportasi umum, juga tidak perlu repot memilih pakaian dan berdandan untuk bekerja.

Namun, setiap orang dituntut untuk menjaga kesehatan kulitnya sehari-hari, terutama kulit wajah. Bila mengabaikan gangguan kesehatan kulit wajah sekecil apapun, bisa memicu munculnya gangguan kesehatan yang serius.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Liga Inggris Hari Ini, Liverpool Vs Wolves

Kesehatan kulit wajah yang terganggu juga bisa membuat tidak percaya diri. Meski di rumah aja, harus tetap menjaga kesehatan kulit wajah agar tidak menimbulkan masalah kulit wajah lain yang tidak diinginkan.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO, berikut 8 tips merawat kecantikan meski di rumah aja :

1. Meditasi

Agar beauty routine selanjutnya berjalan dengan baik, cobalah manfaatkan waktu pagi untuk bermeditasi dan mengurangi stres. Waktu terbaik untuk bermeditasi adalah pagi hari saat udara masih segar. Bisa juga tentukan sendiri kapan waktu terbaik versi terbaik.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x