Malah Berbahaya Bagi Tubuh, Berikut Ini Jenis Ikan yang Tidak Boleh Dikonsumsi

- 12 April 2021, 16:50 WIB
Ilustrasi perbedaan ikan tuna dan salmon.
Ilustrasi perbedaan ikan tuna dan salmon. /Pixabay/papas12/

PORTAL PROBOLINGGO - Gaya hidup memang menjadi suatu hal yang sangat penting untuk diperhatikan. Gaya hidup sehat tentu saja akan menghindarkan tubuh dari segala macam penyakit.

Banyak hal yang dilakukan untuk menerapkan gaya hidup yang sehat, mulai dari makanan sehat, hingga perilaku gaya hidup sehat harus benar-benar diperhatikan dengan baik.

Dewasa ini, makanan sehat menjadi faktor yang sangat penting untuk diperhatikan. Tidak segala jenis makanan dapat di konsumsi seluruhnya. Bahkan ikan yang diketahui sebagai salah satu sumber hewani yang kaya protein tidak seluruhnya dapat di konsumsi.

Ada beberapa jenis ikan yang tidak dapat dokonsumsi, melansir dari Portal Jember dalam artikel 6 Jenis Ikan yang Sebaiknya Tidak Dimakan, Mulai dari Ikan Lele Vietnam hingga Tuna Sirip Kuning berikut ini jenis ikan yang tidak boleh dokonsumsi agar terhindar dari penyakit berbahaya.

Baca Juga: Resep Tumis Kacang Panjang Ikan Teri dan Telur Dadar Cabai Bawang, Menu Sahur Ramadhan 1442 H 2021

Baca Juga: 29 Sekolah Kedinasan Pemerintah Resmi Buka Pendaftaran, Simak Syaratnya!

1. Ikan Todak

Peneliti menemukan bahwa ikan todak cenderung mengandung merkuri tinggi. Karena ikan todak adalah ikan predator besar, ia memakan ikan kecil lainnya yang juga tercemar merkuri.

Dibanding ikan todak, baik untuk beralih konsumsi ikan yang lebih kecil. Seperti sarden, sole, dan trout, yang cenderung memiliki kadar merkuri paling rendah.

Halaman:

Editor: Jati Kuncoro

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x