7 Penyebab, Solusi, dan Pencegahan Aglaonema Cacat dan Rusak, Salah Satunya Daun Menguning

- 21 April 2021, 11:42 WIB
Ilustrasi tanaman hias aglonema berdaun cerah dan sehat.
Ilustrasi tanaman hias aglonema berdaun cerah dan sehat. /Unsplash/David Clode

 

PORTAL PROBOLINGGO - Aglaonema merupakan tanaman hias daun yang bentuknya anggun dan cantik. Warnanya pun bermacam-macam memikat setiap orang yang melihatnya.

Namun, daun tanaman aglaonema yang cacat atau rusak, dapat menurunkan keindahan dari tanaman tersebut. Selain disebabkan oleh hama dan penyakit, penyebab Aglaonema cacat dan rusak juga dapat disebabkan oleh sinar matahari, suhu udara, zat hara, air, dan pH tanah.

Kelainan yang ditimbulkan bisa berupa perubahan pada warna tanaman, dan bentuk tanaman, warna daun memudar, daun mengecil dll.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari berbagai sumber, berikut 7 penyebab, solusi, dan pencegahan pada Aglaonema :

Baca Juga: Top 10 Rating Acara TV Terbaik Rabu 21 April 2021, Entong Kembali Susul Ikatan Cinta

Baca Juga: Ciri-Ciri, Keutamaan, dan Doa Malam Lailatul Qadar Lengkap, Arab, Latin, dan Terjemahan

1. Daun aglaonema mengering dan pecah-pecah

Penyebab : Tanaman aglaonema terpapar oleh sinar matahari yang berlebihan, atau penempatan tanaman tanpa naungan. Menyebabkan daun-daunnya berdiri tegak, ujung dan tepi daunnya mengering serta pecah-pecah.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x