7 Tips Mengatur Keuangan Saat Ramadhan Agar Tidak Boros, Ibadah Lancar dan Tetap Hemat di Masa Pandemi

- 22 April 2021, 21:04 WIB
Ilustrasi Uang.
Ilustrasi Uang. /Mohamad Trilaksono dari Pixabay

4. Belanja lebih awal untuk kebutuhan pokok seperti beras dan beberapa kebutuhan lain yang sekiranya awet untuk disimpan karena biasanya akan ada kenaikan.

Baca Juga: Inilah Deretan 8 Jenis Pakis yang Naik Daun di Awal Tahun 2021

5. Tahu prioritas bukan keinginan saat belanja. Usahakan untuk belanja sesuai dengan dafar list yang sudah dibuat sebelumnya dan jangan tergiur diskon untuk membeli barang-barang yang tidak dibutuhkan.

6. Atur dana THR untuk orang tua atau orang terdekat, kue lebaran, dan sebagian dana untuk mudik, lalu masukkan dalam kelompok pengeluaran hari raya.

7. Sisihkan juga dana sedekah dan zakat fitrah.

Baca Juga: Inspirasi 20 Nama Bayi Perempuan Modern Awalan G, Berasal Dari Bahasa Jerman hingga Yunani

Meskipun terlihat mudah, tapi praktek dari tips di atas membutuhkan kedisiplinan.

Rezeki seseorang memang tidak ada yang tahu. Namun alangkah baiknya bila mampu mengatur pengeluaran, sehingga akan lebih mudah mengatur dana yang ada untuk kebutuhan lainya.

Sekian 7 tips mudah atur keuangan keluarga saat Ramadhan supaya tidak boros. Semoga bermanfaat.*** (Yayu Asnaini/METRO LAMPUNG NEWS)

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Metro Lampung News


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x