Surah Ar Rahman ayat 1-15 Arab, Latin, dan Terjemahan dalam Bahasa Indonesia

- 5 Oktober 2020, 06:25 WIB
Ilustrasi Al Quran.
Ilustrasi Al Quran. /Pexel

PORTALPROBOLINGGO - Surah Ar Rahman merupakan surah ke-55 dalam Al Qur'an.

Ar Rahman memiliki arti yang maha pengasih. Surah ini memiliki 78 ayat.

Surah Ar Rahman termasuk dalam golongan surah Makkiyah karena diturunkan ketika Nabi Muhammad SAW sedang berada di Mekah.

Baca Juga: 13 Peristiwa di Industri Musik Dunia Selama Seminggu, Dari Taylor Swift Sampai Blackpink

Dilansir Portal Probolinggo dari laman Quran Kemenag, berikut bacaan ayat 1-15 surah Ar Rahman Arab beserta latin dan artinya dalam bahasa Indonesia.

اَلرَّحْمٰنُ ۙ  ١

ar-rohmaan
1. (Allah) Yang Maha Pengasih

عَلَّمَ الْقُرْاٰ نَ ۗ  ٢

'allamal-qur`aan
2. Yang telah mengajarkan Al-Qur'an.

Baca Juga: Mengetahui Kekuatan Asam Lambung Manusia, Bisa Hancurkan Benda Terkuat Dalam Tubuh

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x