Doa Menempati Rumah Baru, agar Lebih Tentram dan Berkah Penghuninya

- 13 Oktober 2020, 18:10 WIB
Pray
Pray /(Sumber: Unsplash @austinban)/

PORTAL PROBOLINGGO - Rumah adalah salah satu kebutuhan pokok yang seharusnya dimiliki oleh sebuah keluarga. Rumah sebagai tempat berlindung dan tinggal bersama anggota keluarga.


Memiliki rumah adalah dambaan setiap orang. Rumah tak harus benar-benar baru membangunnya, bisa jadi rumah lama yang sudah dijual oleh pemiliknya. Dengan memiliki rumah sendiri pasangan suami-istri dan anak-anaknya bisa bebas melakukan apapun tanpa harus merasa tidak enak terhadap orang tua maupun mertua.


Sebagai bentuk rasa syukur, biasanya orang-orang akan melakukan tasyakuran atau biasanya dalam adat istiadat Jawa disebut “selamatan” rumah baru. Tasyakuran dengan lantunan doa, diyakini bisa membuat hunian lebih tenteram dan berkah. Karena rumah yang baik juga akan memberikan aura yang baik buat yang menempatinya.

Baca Juga: Bacaan Doa Ketika Bercermin Arab, Latin dan Terjemahannya Dalam Bahasa Indonesia

Dalam hadist riwayat Imam Muslim tersebut dijelaskan bahwa saat memasuki rumah baru dan membaca doa tersebut, maka akan senantiasa mendapat perlindungan dari Allah subhanallahuwataala. Berikut doa memasuki rumah baru :

“A’uudzu Bi Kalimaatillahit Taamaati Min Syarri Maa Khalaq.”

Artinya :

“Aku berlindung dengan kalimat Allah yang sempurna dari kejelekan apa saja yang Dia ciptakan.” (HR. Imam Muslim).

Rasulullah bersabda:

Halaman:

Editor: Elita Sitorini


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x