Intip Harta Kekayaan 6 Menteri Baru Kabinet Indonesia Maju, Harta Sandiaga Uno Rp 5,09 triliun

- 22 Desember 2020, 20:22 WIB
Presiden Joko Widodo memperkenalkan sosok enam menteri barunya.
Presiden Joko Widodo memperkenalkan sosok enam menteri barunya. /Tangkapan layar YouTube /Sekretariat Presiden

4. Yaqut Cholil Quomas, Menteri Agama.

5. Wahyu Sakti Trenggono, Menteri Kelautan dan Perikanan.

6. M. Lutfi, Menteri Perdagangan.

Selain latar belakang masing-masing calon menteri baru, hal lain yang menarik dicermati ialah harta kekayaan masing-masing calon menteri.

Baca Juga: Hari Ibu, Mahfud MD Unggah Foto Dua Orang Wanita, Salah Satunya Berusia 91 Tahun

6 calon menteri tercatat pernah melaporkan harta kekayaannya ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari Antara, berikut harta kekayaan 6 calon menteri Kabinet Indonesia Maju.

1. Tri Rismaharini

Risma, yang sebelumnya menjabat Wali Kota Surabaya terakhir melaporkan kekayaannya ke KPK pada 27 Maret 2019 atas kekayaan yang diperolehnya selama 2019 sebagai Wali Kota Surabaya.

Baca Juga: Kenalkan, Ini Aglonema Snow White yang Banyak Diincar Ibu-Ibu dan Dapat Ditanam di Air

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x