Habib Rizieq Shihab, Menantunya dan Dirut RS UMMI Resmi Jadi Tersangka dengan Kasus yang Sama

- 12 Januari 2021, 16:50 WIB
Habib Rizieq resmi menjadi tersangka dalam perkara tes Covid-19 yang tidak transparan di RS Ummi Bogor.
Habib Rizieq resmi menjadi tersangka dalam perkara tes Covid-19 yang tidak transparan di RS Ummi Bogor. /Antara Foto/Hafidz Mubarak A./


PORTAL PROBOLINGGO - Habib Rizieq menjadi perbincangan usai kepulangannya dan beberapa peristiwa yang menyedot perhatian publik.

Beberapa peristiwa itu diantaranya adalah kerumunan massa saat kepulanganna ke tanah air yang menyebabkan kemacetan.

Setelah itu, terdapat pula kerumunan massa dari kegiatan acara pernikahan putri Habib Rizieq yang menyebabkan banyak tokoh diperiksa oleh polisi.

Baca Juga: Kontrak akan Berakhir April Mendatang, Beberapa Member IZONE Justru di Kabarkan Perpanjang Kontrak

Baca Juga: Tak Lapor Karyawan Terpapar Covid-19, Puluhan Perusahaan di Karawang Terancam Dicabut Izinnya

Tak kalah menggemparkan adalah peristiwa pencopotan baliho Habib Rizieq yang dilakukan oleh TNI atas perintah dari Pangdam Jaya.

Lalu sempat berseteru dengan kepolisian terkait tertembaknya laskar FPI.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari Pikiran Rakyat "Dirut RS Ummi Bogor, Habib Rizieq Shihab, dan Menantunya Resmi Tersangka dalam Satu Kasus yang Sama", Habib Rizieq Shihab kembali ditetapkan sebagai tersangka oleh Penyidik Direktorat Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri.

Baca Juga: Kiwil Ngaku Salah pada Rohimah Alli, Namun Justru Puji Eva Belisima: Dia Baik, Kaya Lagi

Baca Juga: Lirik Lagu Wanita Terbahagia Lengkap dengan Chord Oleh Bunga Citra Lestari atau BCL

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah