Bocoran Soal Tes Ujian PPPK, Jumlah Soal hingga Jenis-jenisnya, Pahami Sebelum Mengikuti Tes

- 8 Februari 2021, 14:38 WIB
PPPK Indonesia
PPPK Indonesia /

Perlu diketahui bahwa dalam kompetensi teknis ini memuat 50 butir soal dengan waktu 60 menit dan bobotnya harus mencapai 60 persen.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 192, 193, 194 dan 198 Sub Tema 1 Pembelajaran 6

2. Kompetensi Sosial kultural

Untuk kompetensi sosial kultural memuat 20 butir soal dengan waktu 15 menit.

3. Tes Bakat Skolastik (Penalaran)

Pada tes ini terdapat rincian sebanyak 40 butir soal dengan waktu 60 menit.

4. Kompetensi Manajerial

Sementara untuk kompetensi manajerial ini memuat 30 soal dengan waktu 25 menit.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 3 Halaman 2, 3, 4, 5 Subtema 1: Energi dan Perubahannya

5. Pertanyaan Wawancara

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Seputar Lampung


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah