UKT atau Biaya Kuliah Fakultas Teknik di UB (Universitas Brawijaya), Penting Diketahui Calon Mahasiswa Baru

- 27 Februari 2021, 10:26 WIB
Fakultas Teknik UB.
Fakultas Teknik UB. //Tangkap Layar Instagram.com/@ftub_official

 

PORTAL PROBOLINGGO - Universitas Brawijaya (UB) adalah salah satu Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Kota Malang, Jawa Timur.

UB menjadi salah satu kampus favorit dan incaran bagi calon mahasiswa baru khususnya jurusan yang ada di Fakultas Teknik.

UB menerima mahasiswa baru jenjang S1 melalui tiga jalur penerimaan, yaitu Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dengan kuota 30 %.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo dan Virgo Hari ini 27 Februari 2021, Leo: Hari Ini Kamu akan Menjadi Andalan

Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) dengan kuota 40 % dan Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya (SMUB) dengan kuota 30 %.

Biaya pendidikan atau Uang Kuliah Tunggal (UKT) di Fakultas Teknik UB untuk jalur SNMPTN dan SBMPTN digolongkan menjadi 6 kelompok. Untuk UKT kelompok 1 sebesar Rp500.000 dan UKT kelompok 2 sebesar Rp1.000.000.

Sedangkan untuk jalur SMUB, akan mendapatkan penggolongan UKT yaitu kelompok 4 - 6 dan tambahan biaya berupa Iuran Pengembangan Instirusi (IPI). IPI kelompok 4 sebesar Rp40 juta, kelompok 5 sebesar Rp47,5 juta dan kelompok 6 Rp55 juta.

Baca Juga: Tanggapi Pernyataan Jokowi Minta Kritik, Haikal Hassan Terbitkan Buku Kritik untuk Istana

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini