Ingin Kuliah di Jurusan Teknik Fisika? Berikut Gambaran Jurusan, Mata Kuliah, dan Prospek Kerjanya

- 5 Maret 2021, 11:06 WIB
Ilsutrasi Kuliah
Ilsutrasi Kuliah /tangkapan layar/PIP kemdikbud

Baca Juga: Apakah Memakai Masker Rangkap Memang Lebih Aman dari Covid-19? Simak Penjelasannya

Lulusan Teknik Fisika bisa bekarier di industri seperti industri perminyakan, pertambangan, telekomunikasi dan elektroika, teknologi informasi, pembangkit listrik, industri pengolahan dan manufaktur, industri rekayasa dan konstruksi, dan properti, instansi pemerintahan.

Selain itu, lulusan Teknik Fisika juga bisa menjadi akademisi atau konsultan yang bekerja di lembaga penelitian.

Bila tertarik untuk masuk Teknik Fisika, maka calon mahasiswa bisa memilih beberapa kampus yang membuka jurusan ini seperti ITS (Surabaya), ITB (Bandung), UGM (Yogayakarta) untuk PTN, atau Universitas Nasional (Jakarta Selatan), Telkom University (Bandung), Universitas Multimedia Nusantara (Tangerang) untuk PTS.

Itulah penjelasan seputar jurusan Teknik Fisika. Semoga bisa memberikan gambaran kepada para calon mahasiswa yang ingin mendaftar kuliah.***

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah