Bongkar Mitos Tanaman Hias Bunga Bougenville Sebabkan Perpecahan Rumah Tangga Menurut Feng Shui

- 27 Desember 2020, 14:26 WIB
Bunga Bougenville yang menurut mitos dipercaya sebabkan keretakan rumah tangga
Bunga Bougenville yang menurut mitos dipercaya sebabkan keretakan rumah tangga /PIXABAY/Josch13

PORTAL PROBOLINGGO - Bunga bougenville merupakan tanaman hias yang banya dijumpai di pekarangan atau halaman rumah.

Populernya tanaman hias akhir-akhir ini, menjadikan bougenville juga turut jadi sasaran budidaya bagi pecinta tanaman hias.

Tanaman ini terkenal dengan tumbuh secara rimbun pada bunganya.

Baca Juga: Waspada Hujan dan Angin Kencang, Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Minggu 27 Desember 2020

Baca Juga: Jangan Dibuang, Nasi Basi Ternyata Bisa Diolah Menjadi Pestisida, Ini Caranya

Karena itulah yang menjadi salah satu hal menarik dari tanaman hias bunga bougenville.

Namun di balik keindahan bunga ini tersimpan mitos yang membuat hubungan asmara berakhir tragis.

Dilansir PORTAL PROBOLINGGO dari Lingkar Madiun "Membongkar Mitos Feng Shui, Bunga Bugenvil yang Dipercaya sebagai Bunga Perpecahan Rumah Tangga", bugenvil termasuk tanaman yang cepat tumbuh. Jika ditanam terlalu dekat hingga melekat dengan rumah, ia dapat merambat sampai ke atas genteng.

Baca Juga: Manfaat Teh Hijau untuk Turunkan Kolesterol, Inilah 4 Waktu Terbaik Meminumnya

Halaman:

Editor: Lia Damayanti

Sumber: Lingkar Madiun


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x