Cara Mengatasi Lonyot pada Tanaman Keladi, Busuk Akar dan Batang Seketika Teratasi dengan Mudah

- 29 Desember 2020, 20:10 WIB
Ilustrasi Tanaman hias keladi.
Ilustrasi Tanaman hias keladi. /Pexels

PORTAL PROBOLINGGO - Banyak pencinta tanaman pasti memiliki salah satu tanaman yang memiliki daun berbentuk unik, yaitu tanaman keladi.

Tanaman hias keladi ini sangat populer memang tidak mengherankan, selain karena bentuknya yang unik, warna dan jenisnya ternyata juga banyak.

Perawatan yang benar yang sangat diperlukan untuk tanaman hias keladi, terutama saat tanaman keladi mengalami sakit seperti lonyot, terserang hama dan sebagainya.

Misalnya saja permasalahan seperti loyo atau lonyot pada tanaman keladi. Loyo atau lonyot adalah busuk akar dan busuk batang.

Baca Juga: Atasi Asam Urat dengan JSR (Jurus Sehat Rasulullah) Menurut dr. Zaidul Akbar, Wajib Coba 3 Resep Ini

Baca Juga: 9 Tanaman Hias Ini Tumbuh dengan Baik di Media Air, Ada Aglonema Lipstik hingga Dracaena

Adapun dilansir PortalProbolinggo.com dari Kabar Lumajang berjudul Inilah 82 Jenis Tanaman Keladi yang Beraneka Warna dan Unik, Sudah Punya yang Mana?

Tanaman keladi sendiri memiliki batang yang berpelepah artinya lembek dan tidak sangatlah keras.

Tanaman keladi mempunyai batang yang berpelepah seperti pohon pisang, lembek tidak keras kalau dipencet pasti hancur jika dibanding mawar atau melati.

Halaman:

Editor: Aprilia Tri Wahyu Ningrum

Sumber: Kabar Lumajang


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini