7 Manfaat Minum Teh Hijau Setiap Hari, Bisa Bikin Langsing Hingga Cegah Kolesterol dan Diabetes

- 10 Januari 2021, 18:35 WIB
Manfaat Teh Hijau untuk kesehatan, bisa menurunkan kolesterol tinggi dan risiko penyakit jantung.
Manfaat Teh Hijau untuk kesehatan, bisa menurunkan kolesterol tinggi dan risiko penyakit jantung. /

PORTAL PROBOLINGGO - Teh hijau sering dipuji sebagai salah satu minuman tersehat yang pernah ada.                                  

Menurut Umami Insider, teh hijau banyak dikonsumsi di negara-negara seperti Jepang yang memiliki usia harapan hidup terpanjang di dunia.

Jadi, klaim tersebut mungkin ada benarnya.

Baca Juga: Letakkan Tanaman Keladi di Sungkup agar Subur, Rimbun, dan Berwarna Cerah, Begini Caranya

Baca Juga: Daun Kelor dan Pegagan, Inilah 6 Bahan Skincare yang Diprediksi Bakal Jadi Tren 2021

Baca Juga: Kontrol dan Cegah Diabetes, Inilah 9 Makanan Penurun Gula Darah yang Ampuh dan Alami, Apa Saja?

Bahkan seorang ilmuwan dari Rumah Sakit Mount Sinai menyebut teh hijau sebagai "hal tersehat yang bisa [dia] pikirkan untuk diminum", dikutip dari Web MD.

Mayoritas manfaat kesehatan dari minuman ini disebabkankan kandungan antioksidan tinggi  yang dikenal sebagai katekin, dimana dapat melindungi dari kerusakan sel.

Perlu diketahui jika teh hijau dan teh hitam berasal dari tanaman yang sama, camellia sinensis, dikutip dari Self.

Halaman:

Editor: David Tomi Anggara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah