Tanaman Hias Aglonema, Keladi, Alocasia, Monstera Bisa Subur dan Berdaun Lebat dengan 4 Jenis Kompos Ini

- 23 Februari 2021, 07:40 WIB
tanaman hias aglonema.
tanaman hias aglonema. /tangkap layar youtube/Pupuk Lahan

Baca Juga: Hukum Menunda Membayar Hutang Padahal Mampu

Baca Juga: Jarang Diketahui, Inilah 10 Manfaat Air Bekas Cucian Ikan untuk Tanaman

Cara pembuatan kompos dari daun teh pun cukup mudah. Caranya dengan menaburkan daun teh di sekitar tanah atau dicampur dengan kompos lain seperti pupuk kandang atau bubuk kopi.

Daun teh bekas ini bisa didapatkan dari sisa teh celup yang sudah tidak terpakai.

2. Ampas Kopi

Ampas kopi memiliki kandungan nitrogen yang bagus untuk tanah dan cacing yang membantu menggemburkan tanah itu sendiri.

Baca Juga: Bisa Jadi Ide Usaha, 5 Varian Resep Sambal Ayam Geprek Pedas Ini Bisa Jadi Andalan

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Selasa 23 Februari 2021 di Kota dan Kabupaten Probolinggo, Waspada Hujan Disertai Petir

Tak perlu khawatir jika tanah berubah menjadi asam karena tingkat keasaman kopi setelah diurai akan menyebabkan pH tanah menjadi netral.

Cara menggunakan pupuk bubuk kopi untuk tanaman hias yaitu dengan memberikannya langsung dan dicampur dengan air.

Halaman:

Editor: Dharmawan Ashada

Sumber: Zona Banten


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini