5 Tanaman Hias Termahal di Dunia, Salah Satunya Bunga Cantik Asli Indonesia

- 26 Februari 2021, 07:30 WIB
ilustrasi Old Pine Bonsaii , bonsai termahal karena sudah berusia berabad-abad.*
ilustrasi Old Pine Bonsaii , bonsai termahal karena sudah berusia berabad-abad.* /dok. BackyardBoss.net/

Sebab tanaman ini sangat sensitif terhadap kualitas udara dan cahaya matahari.

Baca Juga: Rekomendasi 20 Jenis Tanaman Hias Gantung Hoya, Lengkap dengan Harganya

2. Hindu Rope

Hindu Rope atau Hoya Carnosa Compacta termasuk tanaman hias yang harganya melambung karena dikategorikan sebagai tanaman langka.

Pada Juni 2020, di salah satu situs jual beli tanaman hias Trade Me, tanaman ini dijual dengan harga Rp 91 juta.

Selain dikategorikan langka, keindahan warna kuning di bagian dalam daun semakin membuatnya banyak diburu para pecinta tanaman hias.

Baca Juga: 5 Tanaman yang Mampu Mengusir Nyamuk, Salah Satunya Ada Kemangi

3. Philodendron Minima

Pada Agustus 2020, di situs jual beli tanaman hias Trade Me, Philodendron Minima atau 'Piccolo' dijual dengan harga Rp 115 juta.

Sekilas, harga tanaman hias ini sangat mengejutkan sebab tanaman hias Piccolo memiliki bentuk fisik yang sederhana dan hanya memiliki 4 daun.

Halaman:

Editor: Antis Sholihatul Mardhiyah

Sumber: The Spruce


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini